Penyerahan Beasiswa dari BUMDEsa Maju Mandiri Bejiharjo

Sabtu ,11 Mei 2024 pagi, bertempat di Joglo Bejiharjo Edupark telah dilaksanakan kegiatan penyerahan Beasiswa prestasi bagi 60 siswa siswi dari laba bersih BUMDesa Maju Mandiri Bejiharjo tahun 2023. Diisi dengan arahan dan sambutan dari Lurah Bejiharjo, Bapak Sigit Wibowo Nugroho dan penasehat BPK Bahron Rosyid, S.Pd.MM. 60 siswa ini dari masing masing padukuhan 3 orang pelajar, 1 SD, 1 SMP sederajat, dan 1 SMA sederajat. Pelaksanaan pemberian beasiswa ini sebagaimana diatur dalam AD ART BUMDesa Maju Mandiri Bejiharjo yang selalu dilaksanakan tiap tahun. Semoga bermanfaat.
Labels:
[blogger]

Author Name

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Diberdayakan oleh Blogger.